Yuk sempatkan baca minimal 1 ayat Al-Qur'an/hari

Follow @Baca1Ayat

Bagikan WhatsApp Facebook Twitter Linkedin Telegram
iblis

27 Hasil Pencarian "iblis"

وَإِذْ قُلْنَا لِلْمَلَائِكَةِ اسْجُدُوا لِآدَمَ فَسَجَدُوا إِلَّا إِبْلِيسَ أَبَىٰ وَاسْتَكْبَرَ وَكَانَ مِنَ الْكَافِرِينَ

34. "Dan (ingatlah) ketika Kami berfirman kepada para malaikat, “Sujudlah kamu kepada Adam!” Maka mereka pun sujud kecuali Iblis. Ia menolak dan menyombongkan diri, dan ia termasuk golongan yang kafir."

QS. Al-Baqarah (2) ayat 34

Tafsir : Sebagai bentuk pengakuan malaikat akan keunggulan manusia at...

Bagikan

وَلَقَدْ خَلَقْنَاكُمْ ثُمَّ صَوَّرْنَاكُمْ ثُمَّ قُلْنَا لِلْمَلَائِكَةِ اسْجُدُوا لِآدَمَ فَسَجَدُوا إِلَّا إِبْلِيسَ لَمْ يَكُن مِّنَ السَّاجِدِينَ

11. "Dan sungguh, Kami telah menciptakan kamu, kemudian membentuk (tubuh)mu, kemudian Kami berfirman kepada para malaikat, “Bersujudlah kamu kepada Adam,” maka mereka pun sujud kecuali Iblis. Ia (Iblis) tidak termasuk mereka yang bersujud."

QS. Al-A'raf (7) ayat 11

Tafsir : Dan sungguh, Kami telah menciptakan kamu dari ketiadaan, yai...

Bagikan

قَالَ مَا مَنَعَكَ أَلَّا تَسْجُدَ إِذْ أَمَرْتُكَ ۖ قَالَ أَنَا خَيْرٌ مِّنْهُ خَلَقْتَنِي مِن نَّارٍ وَخَلَقْتَهُ مِن طِينٍ

12. "(Allah) berfirman, “Apakah yang menghalangimu (sehingga) kamu tidak bersujud (kepada Adam) ketika Aku menyuruhmu?” (Iblis) menjawab, “Aku lebih baik daripada dia. Engkau ciptakan aku dari api, sedangkan dia Engkau ciptakan dari tanah.”"

QS. Al-A'raf (7) ayat 12

Tafsir : Allah mempertanyakan alasan penolakan Iblis untuk sujud kepa...

Bagikan

قَالَ أَنظِرْنِي إِلَىٰ يَوْمِ يُبْعَثُونَ

14. "(Iblis) menjawab, “Berilah aku penangguhan waktu, sampai hari mereka dibangkitkan.”"

QS. Al-A'raf (7) ayat 14

Tafsir : Ketika Iblis memproklamasikan diri sebagai musuh Allah dan N...

Bagikan

قَالَ فَبِمَا أَغْوَيْتَنِي لَأَقْعُدَنَّ لَهُمْ صِرَاطَكَ الْمُسْتَقِيمَ

16. "(Iblis) menjawab, “Karena Engkau telah menyesatkan aku, pasti aku akan selalu menghalangi mereka dari jalan-Mu yang lurus,"

QS. Al-A'raf (7) ayat 16

Tafsir : Mendengar pernyataan Allah tersebut, Iblis menjawab, "Karena...

Bagikan

إِلَّا إِبْلِيسَ أَبَىٰ أَن يَكُونَ مَعَ السَّاجِدِينَ

31. "kecuali Iblis. Ia enggan ikut bersama-sama para (malaikat) yang sujud itu."

QS. Al-Hijr (15) ayat 31

Tafsir : kecuali Iblis; ia enggan ikut bersujud bersama-sama para mal...

Bagikan

قَالَ يَا إِبْلِيسُ مَا لَكَ أَلَّا تَكُونَ مَعَ السَّاجِدِينَ

32. "Dia (Allah) berfirman, “Wahai Iblis! Apa sebabnya kamu (tidak ikut) sujud bersama mereka?”"

QS. Al-Hijr (15) ayat 32

Tafsir : Melihat keengganan dan pembangkangan Iblis untuk bersujud ke...

Bagikan

قَالَ لَمْ أَكُن لِّأَسْجُدَ لِبَشَرٍ خَلَقْتَهُ مِن صَلْصَالٍ مِّنْ حَمَإٍ مَّسْنُونٍ

33. "Ia (Iblis) berkata, “Aku sekali-kali tidak akan sujud kepada manusia yang Engkau telah menciptakannya dari tanah liat kering dari lumpur hitam yang diberi bentuk.”"

QS. Al-Hijr (15) ayat 33

Tafsir : Mendapat pertanyaan demikian dari Allah, ia (Iblis) berkata ...

Bagikan

قَالَ رَبِّ فَأَنظِرْنِي إِلَىٰ يَوْمِ يُبْعَثُونَ

36. "Ia (Iblis) berkata, “Ya Tuhanku, (kalau begitu) maka berilah penangguhan kepadaku sampai hari (manusia) dibangkitkan.”"

QS. Al-Hijr (15) ayat 36

Tafsir : Kutukan Allah kepada Iblis tidak membuatnya menyadari kesala...

Bagikan

قَالَ رَبِّ بِمَا أَغْوَيْتَنِي لَأُزَيِّنَنَّ لَهُمْ فِي الْأَرْضِ وَلَأُغْوِيَنَّهُمْ أَجْمَعِينَ

39. "Ia (Iblis) berkata, “Tuhanku, oleh karena Engkau telah memutuskan bahwa aku sesat, aku pasti akan jadikan (kejahatan) terasa indah bagi mereka di bumi, dan aku akan menyesatkan mereka semuanya,"

QS. Al-Hijr (15) ayat 39

Tafsir : Mengetahui permohonannya dikabulkan oleh Allah, ia (Iblis) b...

Bagikan
Qur.one | Qur'an Shortlink
Link pendek untuk share 1 ayat Al-Quran dengan mudah & cepat
Ketik https://qur.one/[NOMOR_SURAT]:[NOMOR_AYAT] atau
https://qur.one/[NAMA_SURAT]:[NOMOR_AYAT]

Contoh : https://qur.one/2:201 , https://qur.one/alfatihah:2

Pilih Surat

1. Al-Fatihah (Pembukaan) 2. Al-Baqarah (Sapi) 3. Ali 'Imran (Keluarga Imran) 4. An-Nisa' (Wanita) 5. Al-Ma'idah (Hidangan) 6. Al-An'am (Binatang Ternak) 7. Al-A'raf (Tempat Tertinggi) 8. Al-Anfal (Rampasan Perang) 9. At-Taubah (Pengampunan) 10. Yunus (Yunus) 11. Hud (Hud) 12. Yusuf (Yusuf) 13. Ar-Ra'd (Guruh) 14. Ibrahim (Ibrahim) 15. Al-Hijr (Hijr) 16. An-Nahl (Lebah) 17. Al-Isra' (Memperjalankan Malam Hari) 18. Al-Kahf (Goa) 19. Maryam (Maryam) 20. Taha (Taha) 21. Al-Anbiya' (Para Nabi) 22. Al-Hajj (Haji) 23. Al-Mu'minun (Orang-Orang Mukmin) 24. An-Nur (Cahaya) 25. Al-Furqan (Pembeda) 26. Asy-Syu'ara' (Para Penyair) 27. An-Naml (Semut-semut) 28. Al-Qasas (Kisah-Kisah) 29. Al-'Ankabut (Laba-Laba) 30. Ar-Rum (Romawi) 31. Luqman (Luqman) 32. As-Sajdah (Sajdah) 33. Al-Ahzab (Golongan Yang Bersekutu) 34. Saba' (Saba') 35. Fatir (Maha Pencipta) 36. Yasin (Yasin) 37. As-Saffat (Barisan-Barisan) 38. Sad (Sad) 39. Az-Zumar (Rombongan) 40. Gafir (Maha Pengampun) 41. Fussilat (Yang Dijelaskan) 42. Asy-Syura (Musyawarah) 43. Az-Zukhruf (Perhiasan) 44. Ad-Dukhan (Kabut) 45. Al-Jasiyah (Berlutut) 46. Al-Ahqaf (Bukit Pasir) 47. Muhammad (Muhammad) 48. Al-Fath (Kemenangan) 49. Al-Hujurat (Kamar-Kamar) 50. Qaf (Qaf) 51. Az-Zariyat (Angin yang Menerbangkan) 52. At-Tur (Bukit Tursina) 53. An-Najm (Bintang) 54. Al-Qamar (Bulan) 55. Ar-Rahman (Maha Pengasih) 56. Al-Waqi'ah (Hari Kiamat) 57. Al-Hadid (Besi) 58. Al-Mujadalah (Gugatan) 59. Al-Hasyr (Pengusiran) 60. Al-Mumtahanah (Wanita Yang Diuji) 61. As-Saff (Barisan) 62. Al-Jumu'ah (Jumat) 63. Al-Munafiqun (Orang-Orang Munafik) 64. At-Tagabun (Pengungkapan Kesalahan) 65. At-Talaq (Talak) 66. At-Tahrim (Pengharaman) 67. Al-Mulk (Kerajaan) 68. Al-Qalam (Pena) 69. Al-Haqqah (Hari Kiamat) 70. Al-Ma'arij (Tempat Naik) 71. Nuh (Nuh) 72. Al-Jinn (Jin) 73. Al-Muzzammil (Orang Yang Berselimut) 74. Al-Muddassir (Orang Yang Berkemul) 75. Al-Qiyamah (Hari Kiamat) 76. Al-Insan (Manusia) 77. Al-Mursalat (Malaikat Yang Diutus) 78. An-Naba' (Berita Besar) 79. An-Nazi'at (Malaikat Yang Mencabut) 80. 'Abasa (Bermuka Masam) 81. At-Takwir (Penggulungan) 82. Al-Infitar (Terbelah) 83. Al-Mutaffifin (Orang-Orang Curang) 84. Al-Insyiqaq (Terbelah) 85. Al-Buruj (Gugusan Bintang) 86. At-Tariq (Yang Datang Di Malam Hari) 87. Al-A'la (Maha Tinggi) 88. Al-Gasyiyah (Hari Kiamat) 89. Al-Fajr (Fajar) 90. Al-Balad (Negeri) 91. Asy-Syams (Matahari) 92. Al-Lail (Malam) 93. Ad-Duha (Duha) 94. Asy-Syarh (Lapang) 95. At-Tin (Buah Tin) 96. Al-'Alaq (Segumpal Darah) 97. Al-Qadr (Kemuliaan) 98. Al-Bayyinah (Bukti Nyata) 99. Az-Zalzalah (Guncangan) 100. Al-'Adiyat (Kuda Yang Berlari Kencang) 101. Al-Qari'ah (Hari Kiamat) 102. At-Takasur (Bermegah-Megahan) 103. Al-'Asr (Asar) 104. Al-Humazah (Pengumpat) 105. Al-Fil (Gajah) 106. Quraisy (Quraisy) 107. Al-Ma'un (Barang Yang Berguna) 108. Al-Kausar (Pemberian Yang Banyak) 109. Al-Kafirun (Orang-Orang kafir) 110. An-Nasr (Pertolongan) 111. Al-Lahab (Api Yang Bergejolak) 112. Al-Ikhlas (Ikhlas) 113. Al-Falaq (Subuh) 114. An-Nas (Manusia)
Yuk sempatkan baca minimal 1 ayat Al-Qur'an/hari

Follow @Baca1Ayat



Ajak keluarga & teman
follow media sosial Baca 1 Ayat

Bagikan WhatsApp Facebook Twitter Linkedin Telegram